"Ya Allah, dosaku menggunung tinggi, tapi rahmat-Mu melangit luas"
"Ya Allah,dosa-dosaku bagaikan pepasir dipantai,dengan rahmat-Mu ampunkan daku"
bisa apa aku tanpa-Mu ya Allah.
Lapangkanlah dadaku sebagaimana Engkau lapangkan langit tanpa batas.
Sejukkan hatiku sebagaimana Engkau sejukkan pagi dengan tetesan embun.
Kuatkan imanku sebagaimana Engkau kuatkan karang dari terpaan ombak.
Hangatkan hatiku sebagaimana Engkau hangatkan dunia dengan mentari.
Hapuskan dosaku sebagaimana engkau menghapus pelangi saat cerah.
Terangi hatiku sebagaimana Engkau terangi angkasa dengan bintangbintang.
-FOX-
0 komentar:
Posting Komentar